Post by bogalakon » Thu May 02, 2013 4:22 am

jurpro wrote:Langkah pertama menurutku, bisa direkomendasikan pada desainer Opencart, untuk memperbarui data provinsi di Indonesia. Yang ada di database bawaan, sangat tidak valid apalagi mereka mengambil data dari Wikipedia bukan sumber resmi. Ini hanya usulanku sih, supaya seragam untuk Opencart di seluruh negara. Terutama jika kita memesan pembelian dari website luar negeri yang menggunakan Opencart namun kesulitan karena provinsinya tidak tercantum atau dengan nama yang sama sekali tidak dikenali di Indonesia. Kita bisa mengeditnya sesuai dengan data yang benar, namun orang lain diluar Indonesia tentu saja akan 100% mempercayai data yang sudah ada. Usulanku saja sih.
Setuju ini, berarti mesti minta Daniel.
jurpro wrote:
screenager8 wrote:Bukannya sudah 34? dgn Kalimantan Utara?
Waduh. Maaf belum update terbaru. Ternyata Kalimantan Utara berdiri tahun 2012 ya. Kode ISO nya blm punya.

Pembentukan Provinsi Kalimantan Utara : UU No. 20 Tahun 2012. Wilayahnya :
1. Kabupaten Bulungan
2. Kota Tarakan
3. Kabupaten Malinau
4. Kabupaten Nunukan
5. Kabupaten Tana Tidung

Ibu Kota Provinsi Kalimantan Utara : Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan.
... ditambah UU 21, 22, 23, 24 tahun 2012 sama UU 2, 3, 5, 6, 7, 8 tahun 2013 untuk 10 kabupaten baru.
utomo wrote:Dari sekian banyak ekstensi yang dibutuhkan oleh Toko Online, prioritas utama saat ini adalah:
1. Bahasa Indonesia
2. Shipping (sepertinya ini paling berat)
3. Bank dan Konfirmasi Pembayaran

No 1 kayaknya sudah dikerjakan OCID ya https://github.com/opencart-id
No 3 apakah belum ? kalau nggak salah di versi lama sudah ada yang pernah bikin

Katanya pembayaran klikpay BCA sudah ada extensionnya buat OC
No 1 udah pake punya hardcoder69 http://www.opencart.com/index.php?route ... on_id=7685
No 2 belum ada ide.
No 3 Bank kayaknya pakai Bank Transfer bawaan OC udah bisa, perlukah dipisah tiap bank di Indonesia? Dulu kan dipisah gara-gara bisa diganti logo nama banknya jadi rada macho, sekarang keliatannya gak bisa. Konfirmasi pembayaran, belum ada ide.

New member

Posts

Joined
Mon Mar 21, 2011 11:16 am

Post by hardcoder69 » Thu May 02, 2013 11:32 am

Ikut memantau perkembangannya dan saya dukung sepenuhnya project ini.
Tinggal tunggu start dan rules project nya.

Newbie

Posts

Joined
Thu May 02, 2013 11:06 am

Post by qahar » Thu May 02, 2013 1:33 pm

bogalakon wrote:
jurpro wrote:Langkah pertama menurutku, bisa direkomendasikan pada desainer Opencart, untuk memperbarui data provinsi di Indonesia. Yang ada di database bawaan, sangat tidak valid apalagi mereka mengambil data dari Wikipedia bukan sumber resmi. Ini hanya usulanku sih, supaya seragam untuk Opencart di seluruh negara. Terutama jika kita memesan pembelian dari website luar negeri yang menggunakan Opencart namun kesulitan karena provinsinya tidak tercantum atau dengan nama yang sama sekali tidak dikenali di Indonesia. Kita bisa mengeditnya sesuai dengan data yang benar, namun orang lain diluar Indonesia tentu saja akan 100% mempercayai data yang sudah ada. Usulanku saja sih.
Setuju ini, berarti mesti minta Daniel.
Bisa dengan cara pull-request ke repo OpenCart. Jadi nanti Daniel tinggal approve, ga perlu betulin sendiri.

User avatar
Expert Member

Posts

Joined
Tue Jun 29, 2010 10:24 pm
Location - Indonesia

Post by pijaronline » Fri May 03, 2013 7:40 am

Kalau gitu saya mau gabung, saya juga ingin developer Opencart Indonesia bersatu. Semoga saya bisa sedikit membantu untuk module shipping.. Cuma sekarang tinggal kita sepakati bagaimana sistem shipping yg akan kita buat, baik dari segi database maupun layout.

User avatar
New member

Posts

Joined
Thu Jul 14, 2011 12:02 pm

Post by bogalakon » Fri May 03, 2013 1:32 pm

Ini sistemnya jadi gimana yah? Bisakah kasih akses contributor ke yang mau kontribusi? Atau gimana?

New member

Posts

Joined
Mon Mar 21, 2011 11:16 am

Post by jurpro » Fri May 03, 2013 2:34 pm

pijaronline wrote:Kalau gitu saya mau gabung, saya juga ingin developer Opencart Indonesia bersatu. Semoga saya bisa sedikit membantu untuk module shipping.. Cuma sekarang tinggal kita sepakati bagaimana sistem shipping yg akan kita buat, baik dari segi database maupun layout.
Bisa tidak ya sistem shipping Indonesia ini tidak manual. Seperti shipping luar sebagai contoh UPS, DHL dkk. :)

Cari album edisi luar negeri? Atau dalam negeri juga bisa. Kunjungi saja http://www.sawios.com Semoga bisa membantu. :)


User avatar
Active Member

Posts

Joined
Wed Jun 06, 2012 6:17 pm

Post by pijaronline » Mon May 06, 2013 1:39 pm

jurpro wrote:
pijaronline wrote:Kalau gitu saya mau gabung, saya juga ingin developer Opencart Indonesia bersatu. Semoga saya bisa sedikit membantu untuk module shipping.. Cuma sekarang tinggal kita sepakati bagaimana sistem shipping yg akan kita buat, baik dari segi database maupun layout.
Bisa tidak ya sistem shipping Indonesia ini tidak manual. Seperti shipping luar sebagai contoh UPS, DHL dkk. :)
Menurut saya sih bisa, cuma masalahnya kan tentu harus kerjasama dengan penyedia jasa kurir indonesia misalnya JNE atau Pos. Jadi jika tarif mereka berubah, maka otomatis juga bisa terupdate di toko online. Teman-teman, ada gak yg sanggup menjalin kerja sama dengan sistem yg ada pada website kurir indonesia tersebut, angkat tangan ;D

User avatar
New member

Posts

Joined
Thu Jul 14, 2011 12:02 pm

Post by dunks » Thu May 09, 2013 12:40 pm

wah ini berita yang hebat... saya rasa tdk perlu menyamai OC secara database jg tidak apa2.. maksudnya buat database sendiri aja gitu untuk pilihan kota dan provonsinya.. misal negara/country jg dihilangkan gk masalah buat owner dan webdev di indo .. menurut saya :) yang terpenting mudah dan gampang diupdate nya.. apa tidak sebaiknya dibuat langsung misal untuk v 1.5.4.1 dulu :D kedepan tinggal manage updates nya

Ingat Gadget, Ingat DroidLime https://www.droidlime.com/


User avatar
Active Member

Posts

Joined
Wed Apr 20, 2011 1:19 pm
Location - Jakarta - Indonesia

Post by jurpro » Fri May 10, 2013 12:55 am

dunks wrote:wah ini berita yang hebat... saya rasa tdk perlu menyamai OC secara database jg tidak apa2.. maksudnya buat database sendiri aja gitu untuk pilihan kota dan provonsinya.. misal negara/country jg dihilangkan gk masalah buat owner dan webdev di indo .. menurut saya :) yang terpenting mudah dan gampang diupdate nya.. apa tidak sebaiknya dibuat langsung misal untuk v 1.5.4.1 dulu :D kedepan tinggal manage updates nya
Maksudku ajuan database provinsi ke OC langsung itu buat pengguna OC di luar negeri. Seandainya suatu saat orang Indonesia berbelanja online di website luar negeri, dia akan kesulitan mencari provinsinya, misal ada BoDeTaBek ada juga DKI Jakarta, mau pilih yang mana? Atau orang Gorontalo tidak akan menemukan provinsi dia disana. Begitu juga Papua barat tidak ada pilihan. Maksudnya seperti itu.

Cari album edisi luar negeri? Atau dalam negeri juga bisa. Kunjungi saja http://www.sawios.com Semoga bisa membantu. :)


User avatar
Active Member

Posts

Joined
Wed Jun 06, 2012 6:17 pm

Post by utomo » Fri May 10, 2013 8:43 am

Barusan baca
http://executive.kontan.co.id/news/revi ... 2013/04/17

ESL katanya jaringannya no 2 setelah TIKI.
apakah ada teman teman yang pakai?

Bagaimana kalau untuk shipping coba kontak mereka dulu. siapa tahu lebih welcome

New member

Posts

Joined
Sat Nov 26, 2011 12:55 pm

Post by dunks » Fri May 10, 2013 10:23 am

jurpro wrote:
dunks wrote:wah ini berita yang hebat... saya rasa tdk perlu menyamai OC secara database jg tidak apa2.. maksudnya buat database sendiri aja gitu untuk pilihan kota dan provonsinya.. misal negara/country jg dihilangkan gk masalah buat owner dan webdev di indo .. menurut saya :) yang terpenting mudah dan gampang diupdate nya.. apa tidak sebaiknya dibuat langsung misal untuk v 1.5.4.1 dulu :D kedepan tinggal manage updates nya
Maksudku ajuan database provinsi ke OC langsung itu buat pengguna OC di luar negeri. Seandainya suatu saat orang Indonesia berbelanja online di website luar negeri, dia akan kesulitan mencari provinsinya, misal ada BoDeTaBek ada juga DKI Jakarta, mau pilih yang mana? Atau orang Gorontalo tidak akan menemukan provinsi dia disana. Begitu juga Papua barat tidak ada pilihan. Maksudnya seperti itu.
memang maksudnya ente bener ide yg bagus , tapi saat ini sy rasa mending lebih fokuskan untuk "Diskusi Ekstensi OpenCart Indonesia" dimana kebutuhan Owner dan Dev indo ya itu yang disebutkan sebelumnya, kalau untuk pengembangan OC secara global ya lebih baik ikuti halaman dev di github nya.. pull request disana..
kalau perlu distribusi langsung jadi indonesia, misal default install menjadi lang indo :D included beserta module2 indo yg sdh built in

Ingat Gadget, Ingat DroidLime https://www.droidlime.com/


User avatar
Active Member

Posts

Joined
Wed Apr 20, 2011 1:19 pm
Location - Jakarta - Indonesia

Post by bogalakon » Tue May 14, 2013 4:49 pm

bogalakon wrote:Ini sistemnya jadi gimana yah? Bisakah kasih akses contributor ke yang mau kontribusi? Atau gimana?

New member

Posts

Joined
Mon Mar 21, 2011 11:16 am

Post by alexist » Mon May 20, 2013 6:28 pm

saya orang awam di dunia OC, menurut saya pengembangan OC utk indo sangat saya dukung. Berbayar pun saya bersedia, karena memang OC ini bagus sekali.... sayangnya spt yg dibilang diatas , dukungan untuk yg versi indonya perlu lebih dikembangkan. Mungkin dengan begini bisa menjadi jembatan , khususnya kami2 yg awam ini sbg pengguna saja. Saya sarankan versi berbayar premium atau donasi , asal jgn mahal2 disesuaikan kurs orang indonesia saja hehehhe O0

User avatar
New member

Posts

Joined
Sun May 19, 2013 10:37 am

Post by dunks » Sat May 25, 2013 2:12 pm

hallo, mungkin bisa langsung start aja dari Githubnya opencart-ID itu https://github.com/opencart-id , sy sudah fork.. tolong min dikasih keterangan readme yg jelas masing-masing reponya, misal untuk versi berapa dan untuk apa kegunaannya gitu, makasih :)

Ingat Gadget, Ingat DroidLime https://www.droidlime.com/


User avatar
Active Member

Posts

Joined
Wed Apr 20, 2011 1:19 pm
Location - Jakarta - Indonesia

Post by utomo » Thu May 30, 2013 11:06 am

alexist wrote:saya orang awam di dunia OC, menurut saya pengembangan OC utk indo sangat saya dukung. Berbayar pun saya bersedia, karena memang OC ini bagus sekali.... sayangnya spt yg dibilang diatas , dukungan untuk yg versi indonya perlu lebih dikembangkan. Mungkin dengan begini bisa menjadi jembatan , khususnya kami2 yg awam ini sbg pengguna saja. Saya sarankan versi berbayar premium atau donasi , asal jgn mahal2 disesuaikan kurs orang indonesia saja hehehhe O0
Mahal atau murah itu relatif ya.
ada yang bilang 100-200 ribu mahal.
ada yang bilang 1 juta murah

New member

Posts

Joined
Sat Nov 26, 2011 12:55 pm

Post by alpy » Fri May 31, 2013 6:23 pm

maaf kalau salah tempat mohon dialihkan mau tanya saya baru saja belajar open cart
maksud dari Sort Order itu apa? itu harus diisi berapa ya? mohon maaf kalau pertanyaannya salah

Newbie

Posts

Joined
Fri May 31, 2013 6:17 pm

Post by jurpro » Sat Jun 01, 2013 8:44 pm

alpy wrote:maaf kalau salah tempat mohon dialihkan mau tanya saya baru saja belajar open cart
maksud dari Sort Order itu apa? itu harus diisi berapa ya? mohon maaf kalau pertanyaannya salah
Halo. Maksudnya Sort Order adalah untuk mengurutkan input yang kamu buat. Bisa dikosongkan bisa diisi dengan parameter angka dari 0 hingga 999. (terlalu banyak juga siapa yg akan memeriksa ya).

Bila dikosongkan, sistem akan otomatis mengurutkannya berdasarkan alfabet dari angka 0-9, lalu abjad a-z.
Bisa diisi parameter, sistem akan mengurutkan dari nilai sort order yg kamu masukkan mulai dari 0-999 tadi.

Btw, Moderator silahkan dipindah postinganku ke tempat yang seharusnya... Merciiii...

Cari album edisi luar negeri? Atau dalam negeri juga bisa. Kunjungi saja http://www.sawios.com Semoga bisa membantu. :)


User avatar
Active Member

Posts

Joined
Wed Jun 06, 2012 6:17 pm

Post by firman_id » Thu Jun 20, 2013 12:02 pm

selamat siang master2 opencart

saya mau tnya nie di opencart itu bisa ga yah buat simulasi harga seperti ini

http://www.rakitan.com/simulasi.php??..

Newbie

Posts

Joined
Thu Jun 20, 2013 11:50 am

Post by cristerick » Thu Jul 11, 2013 1:01 am

selamat tinggal semuanya
Last edited by cristerick on Thu Jun 12, 2014 7:29 am, edited 1 time in total.

........


User avatar
New member

Posts

Joined
Wed Feb 13, 2013 2:55 pm
Location - Indonesia

Post by bogalakon » Fri Jul 12, 2013 12:54 am

cristerick wrote:"Free" adalah tujuan mulia dan ujung diakhir post minta fee :ponder: peace ah :laugh:
Fee itu untuk yang API gan.
Apa saya harus develop, maintain API-nya plus bayar servernya sendiri tanpa narik biaya dari pengguna API tersebut?
Kasarnya sih, gimana kalau agan bunuh saya aja sekarang daripada nanti saya dipaksa ngerjain sendiri, ngeluarin tenaga sendiri, ngeluarin isi otak sendiri, bahkan ngeluarin duit sendiri?

Google Search juga free, tapi bidang yang lain (AdWords, Google Apps, Maps API, dst) narik fee, dan gak ada yang :ponder: ke Google.
cristerick wrote:sedangkan konfirmasi pembayaraan "biarkan buyer SMS" :laugh:
???

New member

Posts

Joined
Mon Mar 21, 2011 11:16 am
Who is online

Users browsing this forum: No registered users and 22 guests